Silaturahmi Nasional HUT IKAHI Ke-69

Silaturahmi Nasional HUT IKAHI Ke-69

02 Dec

Written by Super User

Selasa, 22 Maret 2022. Ketua Pengadilan Negeri Tanjung Redeb, Bapak Indra Lesmana Karim, S.H., dan Wakil Ketua Pengadilan Negeri Tanjung Redeb, Bapak R. Narendra M. I., S.H., M.H., beserta Para Hakim Pengadilan Negeri Tanjung Redeb Kelas II mengikuti acara Puncak HUT IKAHI Ke-69 dan Silaturahmi Bersama Yang Mulia Ketua Mahkamah Agung RI. Kegiatan dilaksanakan di Mahkamah Agung dan diikuti secara virtual. Ulang Tahun IKAHI Ke-69 ini mengusung tema "Sinergitas IKAHI Mendukung Akselerasi Terwujudnya Peradilan Modern."

WhatsApp Image 2022 03 22 at 101555 WhatsApp Image 2022 03 22 at 101554 1 WhatsApp Image 2022 03 22 at 101557 1 WhatsApp Image 2022 03 22 at 101558 2 WhatsApp Image 2022 03 22 at 124100 WhatsApp Image 2022 03 22 at 124125